Unduh Aplikasi Digital Kwitansi Untuk Smartphone dan Laptop
Pernahkah para sahabat mendengar kata kwitansi? Apa kegunaannya? Ya, kwintans merupakan tanda bukti tanda pembayaran suatu transaksi keuangan. Kwtansi ini dapat dikeluarkan oleh suatu lembaga, instansi, badan, komunitas, toko, supermarket, organisasi hingga personal. Bergantung transaksi apa yang telah dilakukan dan jenis transaksi serta besaran pembayarannya.
Oleh karena sebagai bagian dari bukti pembayaran keuangan, maka kwintansi ini sangat penting adanya. Biasanya, sebelum kwitansi diberikan, maka pihak yang bertransaksi didahului dengan nota. Baik nota pembelian, atau lainnya.
Paling umum, kwitansi ini digunakan dalam transaksi jual beli, pembayaran barang dan jasa, honorarium, dan transaksi keuangan lainnya. Kwintansi, banyak dijumpai di toko alat-alat tulis, foto kopi, toko buku dan lainnya.
Nah, bagaimana jika kita memiliki kwintasi digital dalam bentuk aplikasi?
Tentu saja ini sangat membantu. Lebih ringan, mudah, cepat, praktis dan simpel. Oleh karena itu, cukup penting para sahabat yang berkiprah atau berinteraksi maupun bekerja di berbagai bidang, perlu mengunduh kwintansi digital yang dibagikan admin teknovasi ini.
Aplikasi Digital Kwitansi Untuk Smartphone dan Laptop ini bisa diunduh dari HP maupun laptop. Akan tetapi, disarankan untuk dapat diunduh dari laptop.
Cara memeroleh kwitansi digital adalah sebagai berikut.
Bukalah laman atau link di teknovasitg.com.
Klik di pencarian tentang kwitansi digital.
Baca artikel hingga paham tentang kegunaan dan manfaat kwitansi.
Unduh kwitansi pada pagian bawah artikel dari laptop. Bisa juga HP.
Setelah diunduh, cobalah isi bagian kwitansi yang bisa diinput.
Kemudian, dicoba untuk dicetak.
Setelah dicetak, tinggal membubuhkan stempel dan tandatangan ketika bertransaksi.
Nah, Aplikasi kwitansi ini sangat mudah untuk dicetak. Sebab, basis kwitansi ini adalah ms. excel. Gambaran kwitansi digital ini adalah sebagaomana gambar di bawah ini.
Aplikasi: dari aleeepenaku.com (By Heri Eka. S) |
Oleh karena berbasis digital, maka kwitansi ini sangat bermanfaat, yaitu:
- Aplikasi yang mudah diunduh dan dioperasikan
- Berbasis ms. excel. Sehingga sudah familiar.
- Mudah dicetak
- Input data cukup mudah
- Bentuknya sederhana
- Bisa diduplikasi pada orang lain
- Data bisa disimpan aman.
- Cetak langsung dari aplikasi
Okelah sahabat, untuk mengunduh Aplikasi Digital Kwitansi Untuk Smartphone dan Laptop, silakan lakukan di bawah ini.
Aplikasi Scanner Keren dari HP
Cara Merekam saat G-Meet tanpa Ribet
Cara Merawat Laptop yang Tepat
Sudah Tahu Simtem Jaringan Komputer?
Mencetak dari Printer tanpa Kabel
Mengatasi Laptop Lemot dan Berat
Aplikasi Rekam Layar di Laptop, Terbaik
Demikian yang dapat disampaikan oleh admin, semoga apa yang disajikan teknovasiguna ini dapat bermanfaat. terima kasih.
Terimakasih
ReplyDelete